Apa Keindahan Kaktus ???

Kaktus merupakan tanaman yang cukup disukai oleh banyak orang walaupun kaktus memiliki banyak duri yang tajam , kaktus ada dalam berbagai bentuk – bentuk yang unik dan indah , apalagi bila kaktus itu dapat berbunga.
Kaktus biasanya banyak ditemui dipadang gurun. Karena ia ada di tempat yang kering dan tandus membuat tumbuhan kaktus ini berbeda dengan tanaman lain kaktus tidak memerlukan banyak air selain itu kaktus memiliki daun berupa duri yang berfungsi mengurangi penguapan.
Kaktus sebenarnya merupakan tanaman yang dibawa oleh orang Belanda ke Indonesia mereka menjadikan tanaman ini sebagai pakan ternak , menurut cerita kaktus mengandung gizi yang cukup tinggi , tetapi karena banyak orang yang tertarik pada tumbuhan kaktus ini , maka tidak jadi dipakai sebagai pakan ternak , kaktus ini lalu dibudidayakan sebagai tanaman hias.
Kaktus memiliki daun duri yang sangat tajam dan ada juga yang memiliki bulu halus yang dapat menyebabkan gatal-gatal pada kulit, duri yang berada pada seluruh batang kaktus merupakan daun yang berubah bentuk menjadi duri sehingga kaktus ini dapat hidup di padang gurun yang panas , tandus , dan kering.
Di manapun tanaman pasti memerlukan energy termasuk juga kaktus , kaktus juga memerlukan air yang tidak terlalu banyak dan kaktus itu memiliki tempat untuk menyimpan persediaan yaitu pada bagian batang kaktus maka itu sering burung mematuki batang kaktus untuk memperoleh air, tetapi kaktus memiliki duri yang tajam sehingga burung tidak dapat terus mematuki batangnya.
Kaktus sebenarnya menyimpan air agar pada saat musim panas datang ia tidak kekurangan air dan jika air masih ada ia tidak menggunakan persediaan airnya jika kaktus tidak memperoleh air pada waktu yang lama maka batang kaktus ini akan semakin kecil.
Kini kaktus sudah bnayak yang merawatnya karena keindahan yang dimiliki oleh kaktus apalagi kaktus ini sudah berbunga mak air yang diperlukan untuk merawat tidak banyak cukup menyiram tanaman kaktus ini setiap 1-2 minggu sekali.
By : Clicks' Blog
Previous
Next Post »
Welcome to Clicks Blog | Just a simple blog & share about anything | Like This!!! | or Follow Me!!! [mention for follback] | Thank You!!!